Custom ROM Android 4.3 Jelly Bean Terbaik

Custom ROM Android 4.3 Jelly Bean Terbaik Terpercaya Ringan
AndroidIndo.netStock ROM alias ROM bawaan perangkat Android memang bisa dikatakan itu-itu saja. Tak heran jika banyak pengguna gadget Android yang tertarik untuk melalukan flashing demi mendapatkan custom ROM kesukaannya.

Dari banyaknya penyedia custom ROMs Android gratis dan bagus, blog AndroidIndo.net menyuguhkan khusus untuk yang mau update atau upgrade smartphone-nya ke versi Android 4.3 Jelly Bean. Nah, apa saja custom ROM yang support Android 4.3 JellyBean itu?

Dikutip dari PhoneArena (16/10/2013), saya kumpulkan 7 (tujuh) best Android 4.3 Custom ROMs (Jelly Bean) :

1. Paranoid Android 3.97
Perangkat yang mendukung: Nexus 4, Nexus 7, Samsung Galaxy Nexus, Samsung Note I and Note II dan perangkat lain menyusul.

2. CyanogenMod 10.2
Mendukung lebih dari 20 gadget Android.

3. Carbon 4.3
Perangkat yang mendukung: Nexus 4, Nexus 7 (2012), Nexus 7 (2013) dan Samsung Galaxy S3.

4. SlimBean 4.3
Support devices: lebih dari 30 perangkat Android.

5. Cataclysm 4.3
Hanya mendukung Nexus 4 dan keluarga Samsung Galaxy Nexus.

6. RasbeanJelly 4.3
Smartphone yang mendukung: Nexus 4, Nexus 7, Nexus 10 dan Samsung Galaxy Nexus.

7. P.A.C. All in One 4.3
Hand-held yang support: Nexus 4, Galaxy Note I dan II, HTC One S, HTC EVO 4G, Samsung Galaxy S3 dan S4.

Sebenarnya saya pribadi sedang pusing mencari custom ROM untuk LG Optimus L3 II E435 saya yang sudah root, tapi belum nemu juga.

Halaman Custom ROM Android 4.3 Jelly Bean Terbaik saat ini telah dibaca 2,964x. Sudahkah kamu membagikannya ke sosial media?